Monday 28 August 2006

Kesetiaan seseorang BERDASARKAN PROVIDER


berikut ini teorema kesetiaan berdasarkan penggunaan provider
:

  • kalo kamu setia pada 1 provider berarti setia pada 1 pria
  • kalo kamu suka genta-genti SimCard beli pulsa murahan berati kamu SUKA genta-genti pasangan
  • kalo kamu pake dua atau tiga provider sekaligus, artinya kamu suka mendua atau mentiga

sekian teorema ini disusun berdasarkan selayang pandang godaan nomer murah SMS ke sesama provider dan daftar 4444 yg tampak bodoh itu

Any suggetion???

Mendadak Dangdut

cerita tentang seorang artis pop yang karena salah paham polisi yang lagi razia maka terpaksa menjalani hidup MENDADAK DANGDUT - yaitu sebagai penyanyi dangdut ORGEN-TUNGGAL yang keliling dari satu kampung ke kampung lain ...

Lebih baik kalian tonton sendiri deh, karena saya engga terlalu mahir mengulas film bukannya bikin penasaran malah bikin basi coz dah pada tau semua deh jadinya.

Tapi ini yang lebih penting dari film tersebut : "HIKMAH" yang terkandung di dalamnya. Tentang seorang adik yang menyadari keponggahannya terhadap kakaknya karena ia LEBIH dalam banyak, - dan bahkan segala hal - daripada kakaknya, padahal kakaknya ini telah berkorban banyak demi adiknya tersayang.

Pesan untuk adikku meskipun mungkin kamu engga baca tulisan ini.
"Aku selalu sayang kamu kapanpun dalam keadaan bagaimanapun, cuma mungkin aku salah mengekspresikan atau mungkin kamu salah menerima. i LOVE U my ONLY little brother FOREVER"

Wednesday 16 August 2006

Rabu, dini hari 16 Agustus 2006 @ 2.45 a.m.

Hari ini aku kembali menjadi kalong. Akhirnya,,, setelah kehilangan blog lamaku dulu - entah apa nama, apalagi password - aku bikin lagi. Nangkring di TARGET - dengan cowo-cowo. Lalu inilah maha TULISANku yang perdana.
Hari ini pula, aku merasakan penyesalan yang mendalam. Tadi siang ujian kuliah SP terakhirku di semester ke-8 SANGAT ENGGA BANGEUD. Menambah sesak di dada, demi mengingat aku udah 4 tahun kuliah. Masalahnya adalah; adikku sudah kelas 3 SMU dan dia PASTI TENTU SAJA akan kuliah. Walhasil, tahun depan mamsky en papsky aku PASTI NYANGKIN pening. Capee dee...
Padahal, awalnya aku dan adikku beda usia 6 tahun. Setelah mengalami lompat kelas ketika SD, kami terpaut jarak hanya 5 tahun saja. Dan BODOHNYA aku. Kuliah aku memasuki tahun kelima. Walakh,,, AMPROKAN GENEH.
Tuhan maafkan aku. Tolong beri aku jalan. Aku lelah tetapi tidak mungkin mundur. Peliz deyyy,,,udah dari jaman kapan tawu deh kalo mao mundur mah.